Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober 9, 2017

pengertian dari SEM, SEO, SMO dan SMM dasar berbisnis online

semakin meningkatnya popularitas teknik-teknik seo yang beredar di dunia maya sekarang ada topik tentang SEO, SEM, SMM dan SMO yang sedang banyak di bicarakan.tetapi dari kata kata yang saya sebutkan di atas itu apakah ada yang paham apa arti dari kata-kata tersebut? pertama saya akan membahas satu  persatu dari kata kata diatas. SEO apa itu seo ? seo ialah salah satu teknik yang sedang di miliki oleh google. dan google juga mendefinisikan arti dari kata seo tersebut sebagai (search engine optimization) yang artinya ialah : "meningkatkan pengunjung sebuah website menggunakan tenik peringkat oleh mesin pencari" - learn with google. apabila kita lihat dari definisi yang saya pasang di atas, bahwa seo mduah dimengerti karena seo sendiri bisa dekerjakan dengan mudah "insyaallah". pada dasarnya pengertian di atas adalah proses dasar untuk meningkatkan popularitas dari website yang anda optimasi, dan tujuan anda mengoptimasi website menggunakan seo adalah untuk

pengertian dan manfaat backlink untuk blog atau moneysite kita.

pengertian backlink mendapatkan banyak pengunjung untuk blog atau website kita adalah sebuah syarat utama jika kita mendalami teknik seo, tetapi backlink juga menjadi proses utama dalam tujuan seo atau bisnis online. backlink akan membantu anda mengoptimasi blog anda agar mendapatkan pengunjung secara segnifikan atau tertarget. backlink tidak hanya mampu mendorong posisi blog berada di page one (halaman satu google) tetapi juga bisa menaikkan page rank, alexa dan DA PA sebuah blog. apa yang di sebut backlink backlink adalah link yang tersebar luas di page/halaman yang ada di dunia maya atau situs lain. link yang tersebar di situs orang lain akan di jadikan sebagai saran agar blog kita memiliki reputasi yang baik, apabila blog kita memiliki reputasi yang baik blog kita secara otomatis akan meningkat posisinya di serp google. jumlah backlink yang dimiliki dari sebuah blog/website adalah penilaian atau tolak ukur sebuah blog tersebut. macam-macam backlink backlink terdiri dari 2